"Kafe ada yang roboh dan di situ ada empat meninggal. (Para korban) Ada di kafe, guncangan lalu roboh. Roboh lalu (para korban) tertindih. Langsung jatuhnya ke laut bangunannya," jelas Asep dalam rilis melalui Plt Kapusdatin BNPB Abdul Muhari.
Berikut beberapa potret bangunan sesaat usai gempa Jayapura terjadi:
SUASANA USAI GEMPA - Tampak salah satu bangunan yang hanyut ke laut usai kejadian gempa di Jayapura/ Foto: Twitter @BNPB_Indonesia
SUASANA USAI GEMPA - Gempa magnitudo 5,4 di Jayapura itu terjadi sekitar pukul 15.28 WIT/ Foto: Twitter @BNPB_Indonesia
KONDISI BANGUNAN - Kondisi salah satu rumah warga yang terkena imbas gempa Jayapura/ Foto: BNPB_Indonesia
KONDISI BANGUNAN - Kondisi bangunan di Gempa Jayapura/ Foto: Twitter @BNPB_Indonesia
(redaksi)