Pasalnya proyek Tol Samarinda-Bontang dikeluarkan dari proyek strategis nasional (PSN) oleh pemerintah pusat.
SelengkapnyaSalah satu penyebab kenapa rencana jalan tol tersebut dihapus dari PSN, lantaran diproyeksi tidak bakal rampung pada 2024.
SelengkapnyaDanang Parikesit, Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR RI, menyebut penentuan lokasi (penlok) Tol Samarinda-Bontang berada di Pemprov Kaltim.
SelengkapnyaPuguh Harjanto, Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kaltim, menyebut informasi yang diterima dari pusat, DED dan dokumen FS telah rampung dievalusi.
SelengkapnyaInfo yang diterima Dinas PUPR Kaltim, Tol Samarinda-Bontang yang dicanangkan sepanjang 94 kilometer, saat ini masih menunggu masuknya investor.
Selengkapnya