Minggu, 19 Januari 2025

Nasional

Prabowo Tegaskan Program Hilirisasi, Tak Bakal Dihentikan walaupun Dimusuhi Banyak Negara

Selasa, 17 Desember 2024 13:3

Presiden RI Prabowo Subianto, memberikan sambutan di Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Asia - Pacific Economic Cooperation (APEC) CEO Summit

POJOKNEGERI.COM - Presiden RI Prabowo Subianto, memberikan sambutan di Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Asia - Pacific Economic Cooperation (APEC) CEO Summit di Lima, Peru, Kamis (15/11/2024) lalu.

Prabowo menyebut Indonesia butuh US$ 600 miliar atau Rp 9.542 triliun (Rp 15.904/US$) untuk menjalankan hilirisasi sumber daya alam di Indonesia.

Ia mengatakan Indonesia berkeinginan untuk mendorong industrialisasi dengan cara hilirisasi atau mengolah sumber daya alam. 

Setidaknya, ada 26 komoditas yang direncanakan untuk dikembangkan.

Prabowo mencontohkan seperti industri maritim dan perikanan Indonesia memiliki banyak potensi, untuk dikembangkan. 

Melihat tiga per empat wilayah RI merupakan lautan.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
pojokhiburan