Sabtu, 18 Januari 2025

Linda Mengaku Istri Siri Irjen Teddy Minahasa, Pengunjung Sidang Riuh Ribut

Rabu, 1 Maret 2023 20:28

KOLASE FOTO - Kolase foto Linda yang mengaku sebagai istri siri Teddy Minahasa dalam persidangan di PN Jakarta Barat/ Kolase by pojoknegeri.com

POJOKNEGERI.COM -  Hal baru mulai terkuak dalam persidangan kasus sabu Irjen Teddy Minahasa

Dalam sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, terdakwa kasus penjualan narkoba sabu, Linda Pujiastuti mengaku sebagai istri siri Irjen Teddy Minahasa

Sontak, pengakuan itu membuat riuh suasana sidang

Awalnya, Teddy yang dihadirkan sebagai saksi untuk terdakwa Dody Prawiranegara dan Linda Pujiastuti telah selesai memberikan keterangan terkait kasus narkotika yang menjeratnya.

Ketua Majelis Hakim Jon Saragih kemudian meminta tanggapan terhadap Linda.

Di kesempatan itulah, Linda mengaku sebagai istri siri dari jenderal bintang dua itu.

"Saya itu istri sirinya Pak Teddy Minahasa biar pun beliau tidak mengakuinya," kata Linda.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
pojokhiburan