Sabtu, 22 Februari 2025

Jabat Direktur Utama Perum Bulog, Mayjen Novi Helmy Prasetya Masih Aktif di TNI

Senin, 10 Februari 2025 12:4

Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perum Bulog

Namun demikian ia tidak menjelaskan secara spesifik pimpinan tersebut.

Ia ditugaskan untuk membantu mempercepat pencapaian swasembada pangan di Indonesia.

"Sudah langsung untuk melaksanakan tugas ini (Dirut Bulog) supaya cepat kita swasembada pangan," katanya.

Dalam kesempatan yang sama, Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono yang juga menjadi Ketua Dewan Pengawas Perum Bulog menyampaikan pengangkatan Mayjen TNI Novi dilakukan lantaran memang Perum Bulog membutuhkannya untuk mengakselerasi target 3 juta ton beras.

"Jadi ini kebutuhan organisasi, kemudian juga akselerasi dari program yang ada," katanya.

(*)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
pojokhiburan