Sri juga mengajak masyarakat untuk bijak dalam menggunakan dan menyimpan makanan, memastikan bahwa perilaku ini dapat menjadi dukungan nyata bagi ketahanan pangan di tengah masyarakat.
Hindarilah perilaku berlebihan yang dapat mengakibatkan pemborosan, baik dalam konsumsi maupun pembuangan makanan.
Dengan bersama-sama berkontribusi, diharapkan masyarakat dapat turut serta dalam membangun ketahanan pangan.
"Kami mengajak semua pihak untuk merayakan dengan sukacita namun tetap menjaga ketertiban," ujarnya.
(*)