“Bekerjalah sesuai dengan kewenangan masing-masing profesi, dan yang paling penting untuk memperhatikan standar-standar pelayanan terbaik bagi masyarakat,” ujarnya.
Pesan khusus juga disampaikan orang nomor satu di Kota Samarinda tersebut untuk pada guru. Yakni menghindari praktik pungli.
"Lakukan dengan sebaik-baiknya, jangan bebani siswa dengan berbagai macam pungutan. Saya minta kepada semua yang baru saja dikukuhkan dan dilantik ini untuk bekerja sesuai dengan peraturan yang berlaku dan melaksanakan tanggung jawab dengan sepenuh hati,” katanya.
IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS
(redaksi)