Ia menjelaskan bahwa pihaknya sudah meminta untuk menggunakan Ornamen antara Sarung Samarinda dan Ornamen Kaltim.
"Saya meminta kalau bisa fasat depan menggunakan anyaman, kali ini kita memakai anyaman untuk ornamennya nanti gabungan antara sarung samarinda dam ornamen kaltim lah pokoknya,"ujarnya.
Orang nomor satu di Kota Tepian ini mengungkapkan alasan kenapa memilih konsep bangunan fasad Gor Segiri dengan menggunakan anyaman.
"Pertama biaya lebih hemat kedua, daya tahannya sangat kuat baik terhadap cuaca dan lain-lain," ucapnya.
(Redaksi)