Minggu, 19 Januari 2025

Berita Nasional Terkini

Mau Dikudeta Melalui Munaslub Golkar, Airlangga Hartarto Minta Bersabar

Minggu, 16 Juli 2023 10:1

DIWAWANCARAI - Airlangga Hartarto respons isu Munaslub Golkar jelang Pilpres 2024. / Foto: Istimewa

POJOKNEGERI.COM - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto buka suara usai isu akan dikudeta lewat musyawarah nasional luar biasa.

Isu itu berembus usai Dewan Pakar Partai Golkar menggelar rapat, akhir pekan lalu. 

Anggota Dewan Pakar Ridwan Hisjam menyebut ada potensi pergantian ketua umum dalam Munaslub mendatang.

Lalu, Airlangga mengatakan Munaslub bukan mekanisme di Partai Golkar

Menurutnya, pergantian ketua umum hanya dilakukan di musyawarah nasional yang digelar berkala.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
pojokhiburan