Namun bisa juga dilakukan 4 hingga 12 rakaat.
Pada masing-masing rakaatnya dianjurkan membaca surat Al-Ikhlas sebanyak 7 kali setelah membaca surat Al-Fatihah.
Selanjutnya setelah salam, dianjurkan membaca istighfar sebanyak 70 kali.
Niat Salat Lailatul Qadar
Adapun niat salat Lailatul Qadar adalah sebagai berikut:
- Niat salat 2 rakaat
"Ushalli sunnatan fi lailatul qadri rak'ataini mustaqbilal qiblati lillahita'ala"
Artinya: "Saya niat sholat sunah Lailatul Qadar dua rakaat dengan menghadap kiblat karena Allah Ta'ala."
- Niat salat 4 rakaat
"Ushalli sunnata lailatil qadri arba'arakaatin lillahi ta'aalaa"
Artinya: "Saya niat salat sunah Lailatul Qadar empat rakaat karena Allah Ta'ala."
Bacaan niat niat ini bisa dilafalkan untuk salat sunah secara sendiri.
Adapun jika berjamaan maka, ditambahkan lafal "Imaman/makmuman" sebelum "lillahi ta'aalaa".