Minggu, 19 Januari 2025

Janji Cak Imin di Acara PKB Road to Election: Listrik Gratis untuk Orang Miskin hingga Bantuan Modal Tanpa Agunan

Minggu, 30 Oktober 2022 15:8

BERPIDATO - Cak Imin dalam agenda PKB Road to Election/ Foto: Kompas.com

Kelima, PKB akan berjuang untuk menaikkan dana pensiun purnawirawan TNI, Polri, dan pejuang lainnya yang jadi pelayan bangsa. Cak Imin menyebut lima poin tersebut adalah perjuangan paling pendek untuk 2024 yang harus dimulai PKB dari 2023. "

Itu keputusan konsolidasi PKB beberapa hari ini," kata Cak Imin.

Lima poin keputusan konsolidasi ini disampaikan Cak Imin di hadapan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto yang ikut hadir dalam acara ini. 

Mendengar hal tersebut, Prabowo menyinggung singkat saja soal program dan visi yang diusung PKB tersebut. "Terus terang saja banyak kesamaan dalam pemikiran kita," ujar Prabowo Subianto

IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS

(redaksi)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
pojokhiburan