Orang nomor satu di Kota Tepian ini pun memberikan selamat kepada peserta yang mengikuti kenaikan tingkat.
"Mudahan semuanya lulus. Kita berharap semua event di masa yang akan datang kita bisa ikuti dengan kontribusi semua pihak," harapnya.
Ia juga menjelaskan bahwa taekwondo ini adalah timah yang akan di jaga dan di bangun, bela sekaligus diperjuangkan untuk kembali berjaya kembali.
Diketahui, jumlah peserta se-Kaltim ada 156 peserta yang terbagi :
1. Balikpapan : 70 orang
2. Berau : 1 orang
3. Bontang 3 orang
4. Kubar : 2 orang
5. Kukar : 15 orang
6. Kutim : 17 orang
7. Penajam Paser Utara : 4 orang
8. Samarinda : 44 orang
(redaksi)