Minggu, 19 Januari 2025

5 Nama Calon Ketua Umum PSSI, Nomor 1 Ada La Nyalla Mattalitti

Selasa, 17 Januari 2023 12:3

LOGO - Logo PSSI/ YouTube @PSSI

POJOKNEGERI.COM -  Hingga saat ini ada lima nama yang sudah resmi mendaftarkan diri untuk calon ketua umum PSSI periode 2023 - 2027. 

Hal ini usai pendaftaran bakal calon ketum PSSI itu ditutup pada Senin 16 Januari 2023 pukul 18.00 WIB. 

Siapa saja nama-namanya? 

1. La Nyalla Mattalitti

La Nyalla Mattalitti menjadi orang pertama yang menyerahkan berkas pendaftaran calon ketua umum PSSI 2023-2027 pada Jumat (13/1) lalu. Ia didampingi oleh beberapa simpatisan dan Presiden Klub Persiba Balikpapan Gede Widiade.

Dirinya pernah menjadi Ketua Umum PSSI pada 2015-2016. 

2. Erick Thohir

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
pojokhiburan