Minggu, 19 Januari 2025

Seleksi PPPK Guru 2022

Cara Cek Hasil Seleksi PPPK Guru 2022 via Situs Kemendikbud Ristek, 10 Maret Bisa Diakses

Minggu, 5 Maret 2023 17:46

TAMPILAN LAYAR - Tampilan layar pengumuman PPPK Guru 2022/ Kemendikbud

Cara cek pengumuman PPPK guru 2022 melalui situs Kemendikbud Ristek: 

1. Buka laman https://gurupppk.kemdikbud.go.id/  

2. Pilih menu berbentuk ikon garis tiga pada pojok kanan atas

3. Pada bagian menu, klik "Pengumuman"

4. Masukkan NIK, nomor peserta, dan hasil penjumlahan angka yang tampil pada layar

5. Selanjutnya, hasil seleksi PPPK Guru akan muncul di halaman dashboard.

(redaksi)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
pojokhiburan