Eramet Indonesia, bagian dari Eramet yang merupakan perusahaan pertambangan dan metalurgi multinasional Prancis, meyakini bahwa Indonesia akan menjadi produsen nikel terbesar di dunia.