IMG-LOGO
Home Daerah BERITA FOTO - Andi Harun Dilantik Jadi Ketua IPSI Kaltim
daerah | samarinda

BERITA FOTO - Andi Harun Dilantik Jadi Ketua IPSI Kaltim

oleh Anjas - 18 Maret 2023 16:24 WITA
IMG TANDA TANGAN - Proses tanda tangan dalam pelantikan Ketua IPSI Kaltim di GOR Segiri Samarinda, pada Sabtu (18/3/2023) malam/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
TANDA TANGAN - Proses tanda tangan dalam pelantikan Ketua IPSI Kaltim di GOR Segiri Samarinda, pada Sabtu (18/3/2023) malam/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
IMG MENYERAHKAN BENDERA - Andi Harun ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak atas amanah yang diberikan usai dilantik sebagai Ketua IPSI Kaltim/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
MENYERAHKAN BENDERA - Andi Harun ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak atas amanah yang diberikan usai dilantik sebagai Ketua IPSI Kaltim/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
IMG MENGIBARKAN BENDERA - Ada beberapa target yang dikejar Andi Harun usai dilantik sebagai Ketua IPSI Kaltim. Di antaranya membawa pencak silat Kaltim untuk berprestasi tingkat nasional/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
MENGIBARKAN BENDERA - Ada beberapa target yang dikejar Andi Harun usai dilantik sebagai Ketua IPSI Kaltim. Di antaranya membawa pencak silat Kaltim untuk berprestasi tingkat nasional/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
IMG BERSALAMAN - Andi Harun ungkap bahwa sehari setelah pelantikan, ia akan lakukan rapat koordinasi dengan para pengurus/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
BERSALAMAN - Andi Harun ungkap bahwa sehari setelah pelantikan, ia akan lakukan rapat koordinasi dengan para pengurus/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
IMG PELANTIKAN - Diketahui, pelantikan Andi Harun sebagai Ketua IPSI Kaltim juga sebagaimana keputusan Ketua Umum PB IPSI, Prabowo Subianto/ Foto: Humas Pemkot Samarinda
PELANTIKAN - Diketahui, pelantikan Andi Harun sebagai Ketua IPSI Kaltim juga sebagaimana keputusan Ketua Umum PB IPSI, Prabowo Subianto/ Foto: Humas Pemkot Samarinda

POJOKNEGERI.COM -  Pada Sabtu (18/3/2023) malam, Wali Kota Andi Harun dilantik sebagai Ketua Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kalimantan Timur (Kaltim). 

Pelantikan dilakukan di GOR Segiri Samarinda. 

Andi Harun dilantik oleh Wakil Ketua Umum Pengurus Besar (PB) IPSI, Sugiono. 

Dalam proses pelantikan itu, turut disaksikan pula ribuan mata dari anggota pencak silat berbagai perguruan di Kaltim. 

Turut hadir dalam agenda itu, Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Kota Samarinda  Muslimin, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kaltim Agus Tianur, Wakil Ketua DPRD Kota Samarinda Helmi Abdullah, Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji, dan seluruh angota Perguruan Pancak Silat se-kaltim.

(redaksi) 

Berita terkait